Macam Varian Jenis, Manfaat Dan Harga Dari Produk ANTIS Antiseptik

ulasyuk.com   -Antiseptik merupakan salah satu produk yang sangat penting untuk digunakan. Khususnya saat sedang pandemi saat ini. Anti sendiri merupakan produk pembersih tangan yang dapat membunuh beberapa kuman yang ada di tangan seseorang.

Kegunaan Dan Manfaat ANTIS Antiseptik

Kegunaan dan juga manfaat dari produk ANTIS ini ada beberapa hal, hal tersebut adalah :

Membunuh Kuman

Manfaat pertama dari produk ini adalah ANTIS dapat membunuh beberapa kuman yang menempel pada tangan. Kuman yang menempel ini biasanya berupa kuman penyakit menular.

Tidak Mengeringkan Kulit

Ada beberapa antiseptik yang mana jika digunakan maka akan membuat kulit tangan menjadi kering. Untuk produk ANTIS sendiri mengandung moisturizer sehingga kulit akan tetap lembab.

Membersihkan Tangan

Kemudian selanjutnya produk ini juga berguna untuk membersihkan tangan. Selain membersihkan tangan dari kuman, penggunaan antiseptik juga bermanfaat untuk membersihkan tangan dari berbagai macam kotoran. 

Kotoran tersebut seperti : keringat, debu, dan minyak yang menempel pada permukaan kulit dan telapak tangan seseorang.

Varian Produk ANTIS Antiseptik

Untuk saat ini sudah tersedia lima (5) jenis varian dari produk ANTIS ini. Varian produk tersebut dapat diuraikan dibawah ini:

ANTIS Jasmine Tea

Merupakan salah satu produk ANTIS yang terbuat dari alkohol 70%. Antiseptik ini juga ditambahkan dengan aroma teh melati ataupun jamin tea yang menyegarkan.

ANTIS Lime

Selanjutmya untuk produk ANTIS Lime ini merupakan antiseptik yang memiliki aroma jeruk nipis. Antiseptik ini sangat segar jika terhidup aromanya.

ANTIS Lucky Charm

Selanjutnya untuk produk lucky charm sendiri memiliki aroma manis yaitu aroma buah Cherry. Dengan aroma tersebut membuat nyaman saat terhidup hidung.

ANTIS Cucumber

Aroma segarnya mentimun tentunya tercium dari produk antiseptik beraroma mentimun ini.

ANTIS Fresh Clean Gel

Sama seperti produk ANTIS Cucumber produk fresh clean gel juga beraroma menyegarkan. Aroma tersebut dapat menyegarkan saat terhidup oleh hidung. 

Harga Sediaan Produk ANTIS

Setiap jenis sediaan memiliki varian harga yang berbeda beda, dan hal tersebut juga dipengaruhi oleh volume yang terdapat dari setiap sediaan. Harga dari produk ANTIS tersebut adalah :

1. Sediaan Sachet

Untuk produk yang satu ini terbilang cukup murah dan mudaj untuk dibawa dimana saja. Sediaan Sachet dari produk antiseptik ini dibandrol dengan kisaran harga Rp.900.

2. Sediaan Botol 55 Ml

Untuk sediaan produk botol 55 ml sendiri dihargai dengan kisaran harga sebanyak Rp.12.000.

3. Sediaan Gel 60 Ml

Untuk sediaan antiseptik ANTIS gel 60 ml dibandrol dengan kisaran harga sebanyak RP. 11.000.

4. Sediaan Refill 300 Ml

Sediaan Refill atau isi ulang dari produk ini per 300 ml nya dibandrol dengan kisaran harga sebanyak Rp. 23.000.

5. Sediaan 1 Liter

Untuk sediaan literan sendiri berisi sebanyak 1 liter dan dihargai dengan harga berkisar Rp. 73.000.

Demikian pembahasan artikel tentangan manfaat, harga dan macam varian dari produk ANTIS. Antiseptik berguna untuk membersihkan tangan dari beberapa kotoran dan juga kuman. Dengan menggunakan antiseptik maka akan membantu seseorang dalam menjaga kebersihan tangan. Semoga artikel ini dapat bermanfaat, terimakasih.